by Anya | May 13, 2020 | Tak Berkategori
Kemajuan di bidang teknologi dan informasi ternyata juga memiliki dampak dan potensi risiko. Terutama website dan layanan internet lain yang memiliki potensi besar diserang oleh para hacker. Di tahun 2020, Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) mencatat bahwa terdapat...
by Anya | May 5, 2020 | Tak Berkategori
Dampak pandemi virus corona atau covid-19 sangat dirasakan pada sektor bisnis dan ekonomi. Dalam waktu yang cukup singkat, pola pemasaran pun berubah terlebih ketika diberlakukan social distancing dan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB). Selain itu, saat ini...
by Anya | Apr 30, 2020 | Tak Berkategori
Marhaban ya Ramadhan 1441 H. Bahagia menyambut bulan suci Ramadhan 2020 sekaligus bersedih karena pelaksanaan ibadah puasa tahun ini tidak sama seperti tahun-tahun sebelumnya. Hal ini dikarenakan dalam rangka pencegahan penyebaran virus covid 19 maka pemerintah...
by Anya | Apr 27, 2020 | Tak Berkategori
Selama physical distancing, banyak orang yang semakin sering menggunakan internet, baik untuk berkomunikasi, belajar, bekerja, atau bahkan sekadar menghilangkan rasa bosan di rumah. Meningkatnya jumlah pembuatan akun baru di Internet, jumlah pembaca berita online, dan...
by Anya | Apr 20, 2020 | Tak Berkategori
Penggunaan aplikasi konferensi rapat online seperti zoom, google hangout, hingga skype meningkat tajam akibat wabah virus corona. Hal tersebut disebabkan karena banyaknya negara yang memberlakukan system lockdown sehingga mayarakat dihimbau untuk melakukan semua...
by Anya | Apr 17, 2020 | Tak Berkategori
Dunia teknologi semakin berkembang, apalagi penggunaan media online seringkali dimanfaatkan untuk berbagai kebutuhan baik dengan tujuan bisnis maupun sosial. Salah satunya adalah penggunaan website yang juga turut meningkat. Dengan adanya website, kita menjadi lebih...
Recent Comments